UMMagelang terus Kembangkan Kerjasama
Untuk mengembangkan jaringan dan kerjasama, UMMagelang melalui Biro Marketing dan Kerjasama (BMKS) berusaha meningkatkan kuantitas dan kualitas kerjasama dengan berbagai institusi baik di dalam maupun luar negeri. Salah satu peningkatan kerjasama yang dilakukan dengan dalam negeri yakni melalui penandatanganan Memorandom of Understanding (MoU) antara UMMagelang dengan Pondok Pesantren (Ponpes) Muhammadiyah Darul Arqom Patean (Kendal) yang […]





