Karnaval Budaya UNIMMA: Pawai Seni, Aksi Sosial, Hidupkan Semarak HUT RI-80
Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) menggelar upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia yang mengusung tema nasional “Bersatu Berdaulat, Rakyat Sejahtera, Indonesia Maju”. Kegiatan yang dirangkaikan dengan karnaval budaya dan pembagian sembako, dilaksanakan pada Minggu (17/8) di Kampus 1 UNIMMA dan melibatkan 500 peserta yang terdiri dari dosen, tenaga kependidikan (tendik), dan mahasiswa. Rangkaian […]





