Dosen FH UNIMMA Soroti Praktik Parkir “Gratis tapi Bayar” di Minimarket: Berpotensi Melanggar Hukum Perlindungan Konsumen
Fenomena praktik parkir ilegal di depan minimarket yang memasang papan bertuliskan “Parkir Gratis” kembali menjadi sorotan masyarakat. Tidak sedikit konsumen mengaku terkejut karena tetap diminta membayar parkir oleh juru parkir liar, meskipun pihak minimarket menyatakan parkir disediakan tanpa biaya. Menanggapi hal tersebut, Chrisna Bagus Edhita Praja, SH., MH, Dosen Fakultas Hukum (FH) UNIMMA, memberikan penjelasan dari sudut pandang […]





