Produksi Mini Movie, Mahasiswa PG PAUD UNIMMA Soroti Pola Asuh Anak di Era Digital
Mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru-Pendidikan Anak Usia Dini (PG-PAUD) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) mengangkat isu parenting dan dampak media sosial terhadap kesehatan mental anak usia dini melalui pembuatan mini movie (film pendek) sekaligus sosialisasi parenting. Kegiatan dengan tema “Dampak Media Sosial terhadap Mental Anak Usia Dini” ini menjadi salah […]





