MERIAHKAN MILAD KE-6, PGSD ADAKAN BERAGAM ACARA
“PGSD Dulu, Kini, dan Nanti” menjadi tema milad ke-6 PGSD FKIP UM Magelang. Beragam rangkaian kegiatan diadakan selama sepekan untuk memeriahkan milad yang dimotori oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) PGSD. Habib Sulthoni Sidiq, ketua panitia kegiatan mengungkapkan, kegiatan yang digelar yakni lomba bagi siswa sederajat SMA, lomba bagi mahasiswa, sarasehan dengan Dinas Pendidikan, seminar nasional, […]




