Kolaborasi untuk Pendidikan Bermutu, UNIMMA Ikut Wujudkan Implementasi BOSP 2025
Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA), Ari Suryawan, M.Pd., menjadi salah satu narasumber dalam Workshop Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP) 2025 yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen). Dengan tema “BOSP 2025: Untuk Memastikan Pendidikan Bermutu untuk Semua’, acara dilaksanakan pada Kamis (9/10) di Hotel Atria Magelang. Kegiatan dilaksanakan dalam upaya memperkuat tata […]





